Description
Perusahaan/kantor biasanya memiliki seragam khusus sebagai salah satu bentuk identitasnya. PDL (Pakaian Dinas Lapangan) bisa menjadi salah satu pilihan yang tepat untuk seragam instansi Anda. Tidak hanya digunakan sebagai seragam lapangan, PDL kini bisa menjadi pilihan seragam kantor, komunitas, organisasi, dan lain-lain. Look yang casual dan rapi menjadikan PDL cocok untuk seragam kantor masa kini.
Bahan : American Drill/Taipan Drill/Nagata/Tropical Drill
Ukuran : S/M/L/XL/XXL
Metode : Bordir
[html_block id=”18711″]